Kajian Al-qur'an Pagi & Petang

Dan
bersabarlah kamu bersama-sama dengan orang-orang yang menyeru Tuhannya di pagi dan senja hari dengan mengharap keridhaan-Nya; dan janganlah kedua matamu berpaling dari mereka (karena) mengharapkan perhiasan dunia ini dan janganlah kamu mengikuti orang yang hatinya telah Kami lalaikan dari mengingati Kami, serta menuruti hawa nafsunya dan adalah keadaannya itu melewati batas" (Al-kahfi:28)

Kamis, 22 Desember 2011

Jadilah Manusia yang yang Sukses Akhirat dan dunia!

Ada manusia yang pintar dan cerdas, dia setiap hari disibukkan dengan Urusan-urusan penting, diantaranya: mengurus rumah tangga, perusahaan dll, begitu besarnya cita-citanya ingin menguasai kekayaan didunia semuanya agar hidupnya penuh kesenangan. setiap hari dia berusaha dengan cerdas agar apa yang dicita-citakan menjadi nyata. hari demi hari bulan demi bulan dan tahun demi tahun dia tetap giat berusaha agar menjadi orang yang kaya, dan diusia yang ke 45 th dia mendapat kesuksesan kesuksesan besar, dan dia menjadi manusia yang super dalam berbisnis. tapi satu hal yang dia sengaja yaitu tidak mengerjakan ibadah kepada ALLAH swt. dia berkata: Usia saya masih muda, dan ibadah kepada ALLAh nanti saja jika sudah tua, tetapi sayang diusia kesuksesannya dia tidak panjang usia, karna sang pemilik usia sengaja membatasinya disaat dia Akan menikimati hasil usahanya. menurut anda Bagaimana nasib orangtersebut diakhirat? didunia jelas dia dapat gelar manusia super tersukses, tapi bagaimana dihadapan ALLAH.? bukankah ALLAH sang maha sukses dan sang penguasa?

Saran Dan kritik Sehat Anda.

KOSONGKAN KODE "CENTANG", , ""